Materi Fungsi dan Grafik | Kalkulus 1 - Arief Fadlansyah

Private Website Simple Berbasis Pendidikan

Hot

Sabtu, 31 Agustus 2013

Materi Fungsi dan Grafik | Kalkulus 1

Assallamualaikum, sahabat rif. Pada kesempatan ini, saya akan membagikan file-file materi. Yang saya harapkan dapat membantu saudara dalam mencari referensi bahan kuliah anda. File kali ini yaitu mengenai Fungsi dan Grafik yang merupakan bagian dari Mata Kuliah Kalkulus 1. Sebelum saya membagikan file, saya akan menjelaskan sedikit mengenai Fungsi dan Grafik.


Fungsi, dalam istilah matematika adalah pemetaan setiap anggota sebuah himpunan (dinamakan sebagai domain) kepada anggota himpunan yang lain (dinamakan sebagai kodomain). Istilah ini berbeda pengertiannya dengan kata yang sama yang dipakai sehari-hari, seperti “alatnya berfungsi dengan baik.” Konsep fungsi adalah salah satu konsep dasar dari matematika dan setiap ilmu kuantitatif. Istilah "fungsi", "pemetaan", "peta", "transformasi", dan "operator" biasanya dipakai secara sinonim.

Anggota himpunan yang dipetakan dapat berupa apa saja (kata, orang, atau objek lain), namun biasanya yang dibahas adalah besaran matematika seperti bilangan riil. Contoh sebuah fungsi dengan domain dan kodomain himpunan bilangan riil adalah y = f (2x), yang menghubungkan suatu bilangan riil dengan bilangan riil lain yang dua kali lebih besar. Dalam hal ini kita dapat menulis f (5) = 10.

Sedangkan, Grafik adalah merupakan Rangka untuk membentuk suatu Objek visualisasi table. Table yang berupa angka angka dapat disajikan / ditampilkan ke dalam bentuk gambar,bisa berbentuk garis ,batang,lingkaran dan yang lainnya.

Berikut file-file yang akan saya bagikan dan dapat menjadi tambahan referensi untuk anda:
Bila ingin mendownload materi kalkulus lengkap silahkan ke link berikut | Kalkulus 1, 2 dan 3

Sumber: Dari Om Google

Tidak ada komentar:

Posting Komentar